Peraih prestasi : ZAHRA JUNI DEWANTI ( KELAS X-7 )

Peserta didik SMA Negeri 67 Jakarta kembali meraih Juara III Musyabaqah Hifdzil Qur’an (MHQ) Tingkat SMA se-Jakarta Timur.
Kegiatan ini diselenggarakan oleh Kementrian Agama Kota Administrasi Jakarta Timur yang berlangsung pada hari Senin 24 Februari 2025 di Kantor Kementrian Agama Kota Administrasi Jakarta Timur.